AAJI Daily News - 16 Oktober 2019


FM-CC-AAJI-06-001

Rabu, 16 Oktober 2019

HEADLINE NEWS

  1. Avrist Assurance Pertahankan Predikat Rating AA- dari Fitch Ratings

INDUSTRI ASURANSI JIWA

Avrist Assurance Pertahankan Predikat Rating AA- dari Fitch Ratings

PT Avrist Assurance mempertahankan Peringkat National Insurer Indonesia Strenght Rating di AA-(idn) dari Fitch Ratings untuk ke-8 kalinya dengan prospek peringkat stabil. Penilaian peringkat AA- tersebut dinilai berdasarkan data keuangan perusahaan sehat serta kinerja operasional stabil. Presiden Direktur Avrist Assurance Anna Leonita mengatakan, Avrist Leonita mengatakan, Avrist Assurance mampu mempertahankan peringkat AA- dari Fitch Ratings dengan kondisi yang stabil.

Investor Daily – 16/10/2019, Hal. 23

INFORMASI KEUANGAN

USD/IDR

14.185

IHSG (per 15 Oktober 2019)

6.158,17

BI Rate (per 17 Maret 2016)

6,75%


Sumber Kontan.com

Sumber Media:

Investor Daily

DOWNLOAD PDF