AAJI Daily News - 29 Agustus 2019


FM-CC-AAJI-06-001

Kamis, 29 Agustus 2019

HEADLINE NEWS

  1. AJB Sodorkan Rencana Kerja ke OJK

INDUSTRI ASURANSI JIWA

AJB Sodorkan Rencana Kerja ke OJK

Tanda-tanda perbaikan kinerja Asuransi Jiwa Bersama (AJB) Bumiputera 1912 mulai terlihat. Setelah memiliki jajaran Direksi baru, AJB sudah melaporkan rencana kerja perbaikan bisnis pada Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Deputi Komisioner Pengawas Industri Keuangan Non Bank (IKNB) II OJK Moch. Ichsanuddin mengaku rencana kerja perbaikan itu baru diterima dan belum sempat ia baca. Alhasil, Ichsanuddin belum bisa menjelaskan apa saja perbaikan-perbaikan yang dilakukan perusahaan berbentuk mutual itu untuk memulihkan kondisi likuiditasnya. Harapan OJK, mudah-mudahan AJB Bumiputera lebih baik dengan perbaikan yang dilakukan.

Kontan – 29/08/2019, Hal. 20

INFORMASI KEUANGAN

USD/IDR

14.270

IHSG (per 28 Agustus 2019)

6.281,65

BI Rate (per 17 Maret 2016)

6,75%


Sumber Kontan.com

Sumber Media:

Investor Daily, Kontan

 

DOWNLOAD PDF